CIREBON-Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia Ke-72,SMA Negeri 5 Kota Cirebon menyelenggarakan upacara bendera yang dilaksanakan di Lapangan Upacara SMA Negeri 5 Kota Cirebon.
Peringatan kemerdekaan ini dipimpin langsung oleh pembina upacara Bapak Drs. Candra, M.Pd selaku Kepala SMA Negeri 5 Kota Cirebon.
Proses pengibaran Sang Saka Merah Putih dilakukan dengan baik dan hikmat oleh Pasukan Pengibar Bendera SMA Negeri 5 Kota Cirebon.